PT Bumi Citra Traktor Nusantara merupakan Authorized Dealer & Distributor alat berat dari brand LiuGong, sebagai salah satu produsen alat berat terbesar dan peralatan konstruksi China serta Zoomlion Agriculture Machinery yang bergerak di bidang R&D dan manufaktur peralatan pertanian berteknologi tinggi dengan produk produk unggulan yang mencakup 7 kategori dan 24 seri produk.
BCTN bersama LiuGong dan Zoomlion Agriculture Machinery berkomitmen menyediakan kebutuhan akan alat-alat berat, mesin konstruksi, mesin pertanian, suku cadang berkualitas tinggi, peralatan berteknologi tinggi lainnya, hingga perawatan terbaik.